Kamis, 15 April 2010

GANGGUAN RETT

Definisi

Gangguan Rett (Rett Syndrom) merupakan gangguan genetika yang mengakibatkan adanya gangguan perkembangan otak yang dikenalkan oleh Andreas Rett (1965). Gangguan ini muncul lebih banyak pada anak perempuan dibandingkan laki-laki. Gangguan ini mirip sekali dengan gangguan autis, sehingga sindrom Rett juga dikenal sebagai gangguan spectrum autism (autism spectrum disorder) ASDs.

Gangguan Rett dan gangguan lain seperti gangguan autism, sindrom asperger, gangguan disintegrative pada anak dan gangguan perkembangan pervasif yang tidak terdefinisikan oleh American Psychiatrik Assosiation (APA) diklasifikasikan sebagai gangguan perkembangan pervasif (Perfasive Development Disorder).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar